Pengaruh Lemak Terhadap kesehatan

Sabtu, 20 Februari 2010

Dampak lemak bagi kesehatan (Tugas Biokimia)

sumber: http://www.juraganmedis.com/lemak-baik-buat-jantung.html

Lemak Baik

  • Unsaturated Fat ( lemak tak terlarut ). Lemak yang banyak terdapat minyak zaitun, kacang, apokat dan ikan ini cukup ampuh menurunkan kolesterol jahat dan meningkatkan kolesterol baik. Hmm.. makan ikan bakar sambil minum jus apokat merupakan kombinasi yang asyik buat menurnkan LDL dan meningkatkan HDL biar jauh-jauh ama gangguan jantung.
  • Asam Lemak Omega 3. Lemak ini nih yang ampuh! asam lemak omega 3 banyak ditemukan pada ikan perairan dingin. Lemak ini udah bener-bener terbukti dalam mencegah penyumbatan pembuluh darah, menurunkan tekanan darah tinggi dan menghambat pembentukan plak pada arteri. Banyak sekali studi yang menunjukkan bahwa asam lemak omega 3 sanggup menurunkan resiko gangguan jantung sampai 35 % dan menurunkan resiko kematian mendadak karena serangan jantung sampai 50 %. Woww..sebuah nilai yang fantastis..

Lemak Jahat

  • Trans Fat ( Lemak Trans). Lemak trans merupakan penyebab utama penyumbatan arteri yang bisa menyebabkan stroke dan hipertensi. Lemak jenis ini banyak ditemukan pada makanan yang digoreng seperti pada berbagai fast food dan margarin. Lemak trans meningkatkan kadar kolesterol jahat (LDL) dan menurunkan kadar kolesterol baik (HDL) sehingga terjadi kelemahan dalam pertahanan diri terhadap gangguan jantung.

kolesterol

  • Saturated Fat ( lemak terlarut ). Meskipun tidak seampuh lemak trans dalam meningkatkan resiko gangguan jantung, lemak yang banyak terdapat daging dan makanan yang berbahan dasar daging ini mempercepat pembentukan plak pada pembuluh darah, bila plak ini membesar akan menyebabkan peningkatan tekanan darah.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar